Tentang
Peran Manajer SDM sangat krusial dalam menyusun strategi, mengembangkan talenta, serta menciptakan lingkungan kerja yang produktif dan harmonis! Pelatihan ini akan membekali Anda dengan keterampilan manajemen SDM tingkat lanjut, mulai dari perencanaan tenaga kerja, pengelolaan kinerja, hingga kepemimpinan strategis.
Ringkasan
Harga
Rp 1.000.000,00